3 DAYS WORKSHOP
FUNDAMENTAL HYPNOTIS &
PROFESSIONAL HYPNOTHERAPY
FUNDAMENTAL HYPNOTIS &
PROFESSIONAL HYPNOTHERAPY
Dalam Rangka Program sosialisasi dan edukasi
kepada masyarakat terutama dunia pendidikan, maka kami mengadakan Roadshow Workshop
3 Days “Professional Hypnotherapy Goes to Campus”
LATAR BELAKANG
Sampai
dengan saat ini kata “hipnotis” di Indonesia masih memiliki stigma buruk. Mendengar
kata “hipnotis” seringkali kita terasosiasi dengan berbagai hal yang berada diarea
“abu-abu”, mulai dari kejahatan, pemaksaan kehendak, sampai dengan kuasa kegelapan,
serta penggunaan kekuatan mistik & magis. Hipnotis sesungguhnya merupakan
fenomena biasa, yang sangat lekat dengan
kehidupan sehari-hari. Bahkan pada saat ini hipnotisme di duniabarattelahberkembang
menjadi suatu pengetahuan yang sejajar dengan pengetahuan-pengetauan ilmiah
lainnya. Bahkan di beberapa universitas di USA, hipnotisme
dapat dipelajari sampai dengan tingkat Doktoral. Jika di
belahan bumi bagian barat hipnotisme telah dimanfaatkan secara positif bagi kemanusiaan,
mengapa di Indonesia hipnotisme masih diposisikan sama seperti puluhan tahun
silam ?
Workshop ini diadakan dalam rangka memperkenalkan hipnotisme kepada seluruh
khalayak terutama kepada lembaga pendidikan di indonesia. Sebagai suatu jembatan untuk memahami bahwa hipnotisme sesungguhnya suatu fenomena alami biasa, yang jika dipahami dengan benar, maka justru dapat dimanfaatkan untuk berbagai hal yang luar biasa, terutama berkaitan aspek pemberdayaan diri.
Mengapa perlu disosialisasikan ? Ya, karena sampai saat ini masih banyak sekali mereka yang sangat awam dengan pengertian yang benar mengenai hipnotis / hypnotherapy. Kami berharap dengan diadakan Roadshow Workshop 3 Days “Professional Hypnotherapy Goes to Campus” ini akan membuka wawasan baru mengenai hipnotis / hypnotherapy dan segenap manfaat positifnya agar hipnotis / hypnotherapy ini mulai dapat dipandang sebagai suatu ilmu pengetahuan, maka kami berharap kepada bpk / ibu pimpinan lembaga lembaga pendidikan, terutama mereka yang bersentuhan dengan bidang - bidang psikologi dan psikiatri.
SEKILAS TENTANG HYPNOSIS & HYPNOTHERAPY
Hipnotis
adalah cabang ilmu psikologi yang mempelajari pengaruh sugesti terhadap pikiran
manusia. Dalam literatur barat, hipnotis disebut "hypnosis" atau
"hypnotism" yang berasal kata "hypnos", nama dewa
tidur dalam mitologi Yunani Kuno.
Dulu ilmu
hipnotis tidak ada namanya, sampai pada tahun 1940-an seorang dokter inggris,
James Braid, memberi nama "hypnotism" karena ia mengira kondisi
trance itu sama dengan tidur. Namun akhirnya James Braid menyadari bahwa
kondisi trance tidak sama dengan tidur.
Seorang yang
mengalami trance masih sadar dan masih mendengar seperti biasa yang mana hal
itu tidak terjadi ketika seseorang tidur. Untuk itu, James Braid mencoba
mengganti nama hypnotism menjadi monoideaism yang artinya suatu kondisi dimana
seseorang sangat fokus pada suatu ide sehingga mengabaikan sekitarnya. Namun
karena nama hypnotism terlanjur populer, maka istilah monoideaisme menjadi
tidak populer/tidak terkenal.
Apakah hipnotis
menggunakan kekuatan supranatural?
TIDAK.
hipnotis adalah ilmu pengetahuan ilmiah walaupun terlihat misterius bagi orang
yang belum mengenalnya. Seorang ahli hipnotis tidak memakai kekuatan
supranatural, gaib, mistik, atau bantuan makhluk halus. hipnotis menggunakan
sugesti atau pengaruh kata-kata yang disampaikan dengan teknik-teknik tertentu.
Satu-satunya kekuatan dalam hipnotis adalah komunikasi. Saya hanya bisa menghipnotis
Anda jika Anda memahami bahasa yang saya gunakan. Saya tidak bisa menghipnotis
orang Inggris dengan Bahasa Indonesia, kecuali orang Inggris itu paham Bahasa
Indonesia.
Seperti apa rasanya
dalam kondisi hipnotis?
Banyak orang
yang belum tahu hipnotis, menganggap bahwa kondisi hipnotis itu sama dengan
tidur atau pingsan. Sebenarnya, kondisi hipnotis adalah kondisi relaksasi
pikiran yang biasanya disertai relaksasi tubuh seperti ketika Anda merilekskan
tubuh Anda menuju tidur di malam hari. Ketika Anda dihipnotis, Anda akan
merasakan seluruh tubuh rileks, pikiran fokus, perasaan damai, dan Anda tetap
bisa mendengar suara di sekitar Anda.
Apakah hipnotis sama
dengan menguasai pikiran orang lain?
TIDAK.
Misalkan saya menghipnotis Anda. Meskipun Anda berada dalam kondisi hipnotis,
bukan berarti Anda akan melaksanakan semua perintah saya. Pikiran bawah sadar
tetap melindungi Anda dari sugesti yang merugikan dan melanggar keyakinan yang
Anda anut. Misalnya, saya memerintahkan Anda untuk memotong jari Anda sendiri
atau meludahi kitab suci agama Anda, maka Anda pasti menolak, bahkan Anda
langsung terbangun dari hipnotis. Jika saya menghipnotis Anda, bukan berarti
saya menguasai pikiran Anda. Memang benar sugesti akan sangat kuat pengaruhnya
pada pikiran Anda, tetapi hanya sugesti yang tidak merugikan dan tidak
melanggar keyakinan Anda.
Apakah hipnotis bisa
digunakan untuk kejahatan?
TIDAK. Hasil
penelitian oleh para pakar hipnotis menyatakan bahwa hipnotis tidak bisa
digunakan untuk kejahatan. Aksi kejahatan yang sering diberitakan sebagai
"kejahatan hipnotis" sebenarnya tidak menggunakan hipnotis. Media
masa dan masyarakat menyebut-nya sebagai hipnotis karena mereka belum tahu
hipnotis yang sebenarnya.
Apa syarat orang yang
bisa di hipnotis?
Banyak orang
menganggap bahwa orang yang bisa dihipnotis adalah orang yang bodoh atau lemah
pikirannya. Ini adalah anggapan yang salah. Faktanya, seseorang hanya bisa
dihipnotis apabila orang tersebut cukup cerdas, mampu berkonsentrasi dan bisa
berimajinasi. Hypnosis tidak bisa diterapkan kepada orang gila, idiot, orang
tuli, atau anak kecil yang belum bisa berkomunikasi dua arah. Semakin cerdas
seseorang semakin mudah dihipnotis. Jadi, jangan gembira kalau Anda merasa
tidak akan bisa dihipnotis.
Apakah
hipnotis bisa digunakan untuk memaksa orang
lain?
Hipnotis
tidak bisa terjadi karena paksaan. Seseorang hanya bisa terhipnotis apabila dia
mau mengikuti perintah sang ahli hipnotis. Hipnotis adalah teknik persuasi atau
seni berkomunikasi untuk membujuk seseorang melakukan apa yang kita
perintahkan. Jika Anda memperhatikan pertunjukan hipnotis di Televisi,
seseorang yang akan dihipnotis adalah orang yang bersedia dihipnotis dan
bersedia tampil dalam acara Televisi. Mereka (orang yang dihipnotis) tahu kalau
akan dihipnotis dan tahu dirinya sedang disorot kamera. Dari awal mereka sudah bersedia
mengikuti perintah sang ahli hipnotis. Mereka pun sudah tahu bahwa mungkin
mereka akan "dipermainkan" apabila mereka mau dihipnotis. Namun
karena mereka ingin masuk Televisi atau karena ingin mencoba rasanya dihipnotis
atau karena motivasi lainnya (misalnya imbalan uang), maka mereka bersedia
"dipermainkan".
Adakah
gelar khusus untuk praktisi hipnotis?
Seseorang yang ahli dalam
hipnotis disebut "hypnostist", sedangkan orang yang mampu melakukan
terapi penyembuhan dengan hipnotis disebut "hypnotherapist".
Seseorang yang bisa menghipnotis belum tentu bisa melakukan terapi hipnotis
dengan benar dan aman. Karena terapi hipnotis atau hipnoterapi tidak sekedar
memberi perintah seperti dalam pertunjukan hipnotis. Seorang hypnotherapist
harus memahami pikiran manusia, dasar-dasar psikologi, dan pengetahuan yang
mendalam terhadap masalah yang ditanganinya.
Tidak semua orang yang
mengaku sebagai hypnotherapist punya kemampuan yang sama baiknya. Maka dari itu,
Anda harus pandai memilih hypnotherapist yang
kompeten & bisa
diandalkan.
Apa saja manfaat
hipnotis?
Hipnotis
adalah ilmu untuk "memprogram pikiran bawah sadar". Manfaat hipnotis
amat sangat banyak sekali. Sampai-sampai kita tidak bisa membatasi apa saja
yang bisa atau tidak bisa dibantu dengan hipnotis. Hipnotis bisa berperan dalam
segala masalah yang berkaitan dengan pikiran dan perasaan. Hipnotis bisa
digunakan untuk hiburan, mengubah perilaku, menghilangkan kebiasaan buruk,
motivasi sukses,
meningkatkan kepercayaan diri, mengontrol perasaan, menyembuhkan penyakit,
mengatasi rasa sakit, memaksimalkan kemampuan otak dan masih banyak
lagi.
Apa efek samping setelah di hipnotis?
Hipnotis
sangat aman apabila dilakukan oleh orang yang kompeten bidang ini. Sama sekali
tidak ada efek samping yang merugikan apabila hipnotis yang sudah terlatih
dengan baik. Mungkin Anda takut tidak bisa bangun dari hipnotis atau takut akan
kehilangan ingatan Anda setelah bangun dari kondisi hipnotis. Namun faktanya,
tidak pernah ada orang yang tidak bisa bangun dari hipnotis atau menjadi lupa
ingatan karena hipnotis. Sebaliknya, hipnotis memberi efek samping positif
yaitu meningkatnya konsentrasi orang yang dihipnotis.
APA ITU HYPNOTHERAPY..?
HYPNOTHERAPY adalah sebuah methode therapi
yang menggunakan Hypnosis untuk menyelesaikan berbagai keluhan baik itu fisik
maupun mental. Dengan dasar pendekatan secara Holistik, yang memandang Client
sebagai satu keutuhan, maka Client menjadi pribadi yang utuh,sehat secara fisik
dan mental emosional sesudah Hypnotherpy dilakukan.
Hypnosis untuk therapi adalah
sebuah methode yang sangat aman di terapkan,secara sederhana methode ini
bertujuan untuk untuk mengeksplore Pikiran Bawah Sadar(Unconscious Mind)
Client. Dimana Pikiran Bawah Sadar
adalah bagian dari pikiran yang membentuk perilaku, penyimpan memori
jangka panjang, memori trauma & pembentuk karakter seseorang. Dengan
memberi sugesti ataupun dengan beberapa teknik terapan sehinggamemori trauma
tidak berkepanjangan,dan membantu Client untuk lebih mudah untuk mengakses
pikiran bawah sadar yang selama ini tidak dipergunakan secara optimal.
Methode ini juga di gunakan
untuk menggali potensi diri yangg selama ini terpendam. Methode ini ketika di
lakukan secara tepat, di amini sebagai teknik yang menakjubkan dalam membawa tiap
individu lebih mengenal dirinya sendiri yang SEJATI dan mampu membantu
dalam penemuan KESADARAN HAKIKI dan PEMBERDAYAAN DIRI tiap
individu. Hypnotherapi, selain membantu seseorang untuk dapat menyelesaikan
masalahnya sendiri juga bisa membantu menyelesaikan masalah orang lain.
Pemanfaatan Pikiran Bawah Sadar sebagai bagian Integral dari manusia menjadi
RAHASIA KUNCI untuk melakukan Transformasi diri agar memilki Kehidupan yg lebih
baik dan Berkualitas
Lalu masalah apa saja yg bisa di tangani dengan Hypnotherapy..?
*
Menghentikan/menghilangkan kebiasaan buruk anak seperti kebiasaan
Mengompol
*
Menghentikan kebiasaan Gigit Kuku/Jari, Menghisap jempol, Kecanduan Game Online
* Mengatasi Anak ADD (Attention Deficit Disorder)
* Mengatasi Anak ADD (Attention Deficit Disorder)
* Mengatasi Anak ADHD (Attention
Deficit Hyperactivity Disorder)
* Mengatasi PTSD (Post Traumatic
Stress Disorder)
*
Mengatasi OCD (Obsesive Compulsive Disorder)
*
Mengatasi Insomnia (Sulit tidur)
* Mengatasi Anorexia (Kehilangan
nafsu makan)
* Mengatasi Bulimia (Kebiasaan
memuntahkan makanan)
*
Mengatasi Amnesia (Mudah Lupa/ Pelupa)
*
Mengatasi Mabuk darat
* Mengatasi Nyeri Haid / Menstruasi
* Mengatasi Nyeri Haid / Menstruasi
*
Mengatasi Depresi,tidak bahagia padahal punya segalanya
*
Mengatasi berbagai penyakit fisik yg di sebabkan oleh Pikiran
* Menghilangkan Berbagai macam
Alergi
* Menghilangkan / Mengatur stress
atau kecemasan yg berlebihan
*
Menghilangkan Ketakutan dan berbagai macam Phobia
* Menghilangkan Traumatik, Sering
terbayang pengalaman buruk
* Menghilangkan kecanduan Rokok /
Narkoba
* Menghilangkan Pikiran Negatif
* Menghilangkan Dendam / Sakit
Hati / Tidak bisa memaafkan
* Menghilangkan Kebiasaan Suka
Menunda-nunda dan Rasa malas
* Menghilangkan Mental Block
Negatif
* Meningkatkan Kualitas Seksual
(Frigiditas,Impotensi ,Ejakulasi dini dll)
* Meningkatkan Kesuburan dan
Kehamilan
* Membantu mempermudah proses melahirkan(Hypnobirthing)
* Membantu mempermudah proses melahirkan(Hypnobirthing)
*
Peningkatan Motivasi,Kepercayaan diri
* Anger
Management ,mengendalikan Rasa Marah yg mudah meluap
* Sport
Improvement (Membangun Mental Juara / Goal Setting)
* Membantu
Anastesi,Cabut Gigi,Khitan dll.
* Menurunkan atau Menaikkan berat badan
* Menurunkan atau Menaikkan berat badan
* Ketidakharmonisan dalam
keluarga (Parenting)
* Panic Attact, tiba-tiba merasa
ketakutan,panik tanpa sebab
* Pikiran sering tiba-tiba kosong
(Blank),tidak tahu apa yg harus dilakukan
* Perilaku Adiksi /
Ketergantungan atau Kecanduan Obat-obatan / Alkohol
* Dan masih banyak lagi yang
lainnya..
Materi
Pelatihan mulai dari Fundamental Hypnosis hingga Profesional Hypnotherapy
meliputi:
Materi Fundamental Hypnosis ( 1 Hari ):
- The
History of Hypnosis
-
Theory of Hypnosis
- Miskonsepsi dan fakta
seputar Hypnosis
-
Rahasia dan prinsip kerja Hypnosis
-
Struktur dasar Hypnosis.
- Kondisi
Hypnosis dan Gelombang Otak
- Pikiran Sadar dan Pikiran
Bawah Sadar (Conscious
dan Unconscious )
- Critical Factor / Reticular Activating System.
- Mekanisme perilaku manusia.
- Unconscious Programming.
- Skala kedalaman Trance menurut Skala Aron dan Davis - HusbandScale.
- Suggestibility and Suggestibility Tests.
- Induction Techniques.
- Deepening and Deepening Tests.
- Anchoring.
- Post Hypnotic Suggestion.
- Self Hypnosis.
- Weight Management Therapy, Quit Smoking, Self Empowerment.
- Menangkal kejahatan yang mengatas namakan Hypnosis.
- Critical Factor / Reticular Activating System.
- Mekanisme perilaku manusia.
- Unconscious Programming.
- Skala kedalaman Trance menurut Skala Aron dan Davis - HusbandScale.
- Suggestibility and Suggestibility Tests.
- Induction Techniques.
- Deepening and Deepening Tests.
- Anchoring.
- Post Hypnotic Suggestion.
- Self Hypnosis.
- Weight Management Therapy, Quit Smoking, Self Empowerment.
- Menangkal kejahatan yang mengatas namakan Hypnosis.
Materi
Proffesional Hypnotherapy ( 2 Hari ):
- Pre Induction Interview
- State of Consciousness (Normal State, Hypnosis State, Sleep State)
- Building Rapport, Intake interview, dan Exploring Client Modalities
- Hypnotherapy Strategy, dan Hypnotherapy Contract
- Hypnotisability, Suggestibility & Suggestibility Test
- Prinsip Dasar Sugesti, Aplikasi Hypnosis,
- Trance Hypnosis, Waking Hypnosis
- State of Consciousness (Normal State, Hypnosis State, Sleep State)
- Building Rapport, Intake interview, dan Exploring Client Modalities
- Hypnotherapy Strategy, dan Hypnotherapy Contract
- Hypnotisability, Suggestibility & Suggestibility Test
- Prinsip Dasar Sugesti, Aplikasi Hypnosis,
- Trance Hypnosis, Waking Hypnosis
- Susceptibilty Test ( Davis Husband Scale /
Trance level )
-
Standart Deepening
- Anchoring
- HypnoTherapeuthic Routines seperti:
- Suggestion Therapy, Regression Therapy, , Reverse Metaphor
- Secondary Gains,Parts Therapy, Object Imagery, Ideo Sensory, Inner Child Work
- Personality Part Retrieval,Chair Therapy, Out come Based Therapis,
- Anchoring
- HypnoTherapeuthic Routines seperti:
- Suggestion Therapy, Regression Therapy, , Reverse Metaphor
- Secondary Gains,Parts Therapy, Object Imagery, Ideo Sensory, Inner Child Work
- Personality Part Retrieval,Chair Therapy, Out come Based Therapis,
-
Reframing,The Swish Pattern, Dissociation,
Desenstization
- The
Empowermwnt Symbols
- Speed / Shock Induction (Teknik Hipnosis Cepat)
- Self Hypnosis Technique
- Pain control
- Pain management
- Defense Mechanism
- Speed / Shock Induction (Teknik Hipnosis Cepat)
- Self Hypnosis Technique
- Pain control
- Pain management
- Defense Mechanism
-
Changing Belief System
- Trauma & Phobia
- Eyes Accessng Cues
- Trauma & Phobia
- Eyes Accessng Cues
-
Circle of Exellent
- Six
Steps Reframing
-
Fast Fobia Cure
-
Visual Squash Pattern
- Ideomotor Response
- Age Regression: The Affect Bridge Method.
- Age Regression: Informed Child Technique
- Suggestion Management.
- Forgiveness Therapy.
- Parts Mediation Therapy.
- Gestalt Therapy.
- Time Line Therapy.
- Systematic Desensitization.
- Ideomotor Response
- Age Regression: The Affect Bridge Method.
- Age Regression: Informed Child Technique
- Suggestion Management.
- Forgiveness Therapy.
- Parts Mediation Therapy.
- Gestalt Therapy.
- Time Line Therapy.
- Systematic Desensitization.
-
Past Life Regression
- More Hypnotherapeutic Technique.
- More Hypnotherapeutic Technique.
Setelah
mengikuti workshop ini Anda berhak mendapatkan gelar non akademis CH(Certified
Hypnosis)dan CHt(Certified Hypnotherapy)di belakang nama Anda dari Master Mind
Institute of Hypnotherapy (MMIH)
Sistem
Pelatihan :
Teori 30% & Praktek 70% (Hands-On Workshop)
Teori 30% & Praktek 70% (Hands-On Workshop)
Jadi dengan demikian
di harapkan para peserta dapat langsung mempraktekkan teorinya langsung
dikelas, melakukan diskusi dan sharing pengalaman selama melakukan proses
pembelajaran serta trampil dalam melakukan Therapy secara excellent dan
profesional.
FASILITAS:
Mendapatkan
Gelar Non Akademis CH (Certified Hypnotist) dan CHt (Cerified Hypnotherapist)
dari Master Mind Institute of Hypnotherapy (MMIH) double Certified, Modul Materi, Koleksi CD Relaksasi, Koleksi
Video Hypnotis dan Hypnotherapy.
BONUS MATERI:
EFT ( Emotional Freedom Technique )
ICT ( Instant Change Therapy )
NLP ( Neuro Linguistic Programming
)
SSA (Spiritual Self Awareness )
SSA (Spiritual Self Awareness )
BONUS ALUMNI :
• GRATIS Unlimited konsultasi
Pasca Workshop
• GRATIS Kesempatan belajar
/mengulang hingga mantap
• DISCOUNT dan Harga Spesial
Alumni untuk mengikuti kelas yg berikutnya.
• Network Komunitas Alumni dan
Gathering Community MMIH
Sertifikasi
dan Pelatihan ini di pandu langsung oleh :
Hermawan G.S,SE,CHt,MCHt,CI.CCH,CT.MNNLP
Workshop ini
sangat bermanfaat bagi anda
yang saat ini berprofesi sebagai:
-Pebisnis /
Manajer / Salesman / Karyawan:
Untuk
mengembangkan hubungan dengan cepat, Membangun kerjasama kelompok yang kuat, Meningkatkan
kemampuan negosiasi, Menggali dan memenuhi kebutuhan client, Mengatasi
keberatan/komplain secara elegan, Menjual secara persuasif, Meningkatkan
kreatifitas dalam mencari ide-ide baru, Coaching dan Conseling, Kemampuan
interview,
Melenyapkan
Fobia ( Prospecting, Cold Calling, Canvasing dll)
-Politisi,Tokoh
Masyarakat / Agama, LSM dll:
Untuk
meningkatkan kemampuan komunikasi, Public Speaking, Kemampuan persuasi, Mendapatkan
hati konstituen, Meningkatkan efektifitas lobby, Meningkatkan wibawa dan lebih
Kharismatik.
-Trainer, Fasilitator, Dosen, Guru dan Profesi pengajar lainnya :
Mempelajari Accelerate learning, Meningkatkan presentation skill, Mengetahui teknik efektif menangani audiens, Membangkitkan semangat pembelajaran, Menumbuhkan kepercayaan diri murid, Visualisasi Goals, Mind mapping, dan Menjadi Trainer / Pengajar yang handal.
Mempelajari Accelerate learning, Meningkatkan presentation skill, Mengetahui teknik efektif menangani audiens, Membangkitkan semangat pembelajaran, Menumbuhkan kepercayaan diri murid, Visualisasi Goals, Mind mapping, dan Menjadi Trainer / Pengajar yang handal.
-Olahragawan,
Personal dan Profesional Life Coach :
Mampu
menguasai mental dan fisik untuk memicu kondisi puncak kapanpun di inginkan, menjaga
motivasi dan memiliki mental juara / pemenang, Meningkatkan fokus, Mengembangkan
ketrampilan teknis yang lebih baik, dan Mampu menjaga kondisi mental selalu
dalam kondisi Peak Performance.
-Profesional
Kesehatan Jiwa:
Mampu memahami prinsip penyembuhan dan
perubahan yang lebih cepat, Membantu client dalam proses rehabilitasi secara
lebih menyenangkan, mampu memberikan sugesti positif dalam konseling dan
memberi nilai tambah bagi profesi yang digelutinya.
-Profesional
Medis, Dokter, Bidan dan Perawat :
Mengetahui
dan mampu dgn cepat membangun kepercayaan pasien,Membantu pasien merasa lebih nyaman / berani
menghadapi proses operasi, Menghilangkan / mengurangi ketakutan pasien atas
penyakit yg dideritanya, Hingga proses penyembuhan menjadi lebih cepat dan
menyenangkan dengan relaksasi progresif.
-Artis, Aktor, Penyanyi dan Selebritis :
Membangun
kepercayaan diri yg luar biasa, Melenyapkan demam panggung / Grogi, Penjiwaan
peran, Mempertahankan bentuk tubuh yang ideal dan proposional, Memunculkan aura
bintang dan kecantikan.
-Dan bagi
siapapun Anda semua yang ingin menjadi
seorang Hypnotherapist professional.
Setelah mengikuti Workshop
ini, anda akan...
- Mengetahui dan
memahami kerja otak dan pikiran
- Memahami cara
kerja hypnosis
- Mengetahui dan
mampu melakukan teknik-teknik hypnosis
- Dapat melakukan Stage Hypnosis seperti yang ditayangkan
di Televisi
- Mampu memberikan sugesti dengan benar
- Mampu melakukan Self Hypnosis (Hipnosis Diri)
- Mengetahui dan mampu melakukan 20 teknik dalam
Hipnoterapi
- Mengetahui dan mampu melakukan terapi dengan benar dan
aman
-
Menjadi Mind Reprogrammer dan menjadi
Hipnoterapis Profesional
- Membuka Clinic Hypnotherapi sendiri secara
resmi.
Biaya investasi untuk pelatihan 1 hari
tingkat dasar (Fundamental Hypnotherapy)
Investasi Normal untuk umum adalah Rp
2.000.000,- per orang
Biaya investasi untuk pelatihan 2 hari
tingkat lanjutan (Professional Hypnotherapy)
Investasi Normal untuk umum adalah Rp 4.000.000,- per orang
Jadi Investasi
Normal untuk Umum paket 3 hari workshop fundamental + profesional Hypnotherapy
ini adalah Rp 6.000.000,- saja
Namun
sebagai wujud dari pelayanan dan dedikasi kami kepada dunia pendidikan
sekolah/kampus, dan dunia Kesehatan, maka lembaga kami MMIH (Master Mind
Institute of Hypnotherapy) dan HR.Empowering Indonesia menawarkan untuk memberikan SUPER SPECIAL
PRICE
PAKET 3 HARI WORKSHOP INI HANYA :
1. Rp 1.000.000,- SAJA per orang,
Dengan ketentuan minimal peserta 50 orang.
Dengan ketentuan minimal peserta 50 orang.
2. Rp 750.000,- SAJA per orang.
Dengan ketentuan minimal peserta 70 orang.
Dengan ketentuan minimal peserta 70 orang.
3. Rp. 500.000,- SAJA per orang,
Dengan ketentuan minimal peserta 100 orang.
Dengan ketentuan minimal peserta 100 orang.
Biaya Investasi tersebut diatas adalah biaya fee untuk Trainer saja,
belum termasuk biaya Akomodasi, Transportasi dan penginapan untuk 1 orang
Trainer dan 2 orang team /pendamping (jika diadakan di luar JABODETABEK). Belum
termasuk tiket pesawat pulang pergi (jika diadakan diluar pulau jawa). Belum
termasuk sewa gedung, Sound system, makan/minum peserta, modul dll, di
sediakan/di tanggung oleh pihak penyelenggara.
Catatan : Harga diatas adalah
harga investasi yang di berikan untuk penyelenggara yang akan mengadakan
workshop ini untuk lembaga pendidikan sekolah/kampus, dan penyelenggara
dipersilahkan menentukan sendiri harga investasi pelatihan ini kepada peserta.
PESERTA : Masyarakat Umum, Mahasiswa, Dosen dan Guru
WAKTU dan TEMPAT
Waktu dan tempat workshop ditentukan sesuai kesiapan
masing-masing Lembaga kesehatan/lembaga pendidikan (Sekolah/Kampus).
DURASI WORKSHOP: 8 jam perhari, dimulai jam 08.00 wib pagi sampai jam 17.00 wib.
METODE PELATIHAN : 30% teori dan 70% (Hands On Workshop)
DURASI WORKSHOP: 8 jam perhari, dimulai jam 08.00 wib pagi sampai jam 17.00 wib.
METODE PELATIHAN : 30% teori dan 70% (Hands On Workshop)
Tanya jawab dan praktek,
diselingi dengan 15 menit coffee break dan 1 jam
utk ISOMA (Istirahat, shalat, makan siang).
Workshop ini
dapat dilakukan di hotel, hall/auditorium kampus, sekolah atau lokasi lain
sesuai dengan ketersediaan dan kesepakatan dengan pihak penyelenggara
INFO
Paket 3 Days Workshop Fundamental + Profesional hypnotherapy ini rutin diadakan setiap bulan sekali di Jakarta dan sekitarnya, Pendaftaran di buka untuk Umum/Public (perorangan), pelatihan akan diadakan setelah mencapai minimal 10 orang/peserta dengan biaya investasi Rp 5.700.000 per orang, Anda berminat mengikuti pelatihan yang untuk perorangan ini? Tlp 0813 11408955 sekarang.
Paket 3 Days Workshop Fundamental + Profesional hypnotherapy ini rutin diadakan setiap bulan sekali di Jakarta dan sekitarnya, Pendaftaran di buka untuk Umum/Public (perorangan), pelatihan akan diadakan setelah mencapai minimal 10 orang/peserta dengan biaya investasi Rp 5.700.000 per orang, Anda berminat mengikuti pelatihan yang untuk perorangan ini? Tlp 0813 11408955 sekarang.
Untuk Lembaga / Instansi / Perusahaan yang ingin
mengundang kami untuk mengadakan 3 Day Workshop Fundamental + Profesional hypnotherapy”
ini di Lembaga / Instansi / Perusahaan, akan kami berikan harga khusus dan spesial..
BPK / IBU BERMINAT MENYELENGGARAKAN WORKSHOP INI? HUBUNGI KAMI SEGERA !
• Recommend Us on Facebook : Bunda Keisha Hypnotherapist
BPK / IBU BERMINAT MENYELENGGARAKAN WORKSHOP INI? HUBUNGI KAMI SEGERA !
• Recommend Us on Facebook : Bunda Keisha Hypnotherapist
Hubungi Bunda Keisha:
021-3320-3678 (Flexi)
0813-1140-8955 (Telkomsel)
0857-7251-4355 (Indosat)
0859-7311-3355 (XL)
PIN 294F204D (BBM)
PIN 7A079079 (Android)
0813-1140-8955 (WhatsApp)
Mengingat
padatnya jadwal seminar/workshop dari
Bapak Hermawan GS, mohon untuk pesan jadwal / tanggal seminar/workshop ini minimum 30 hari
sebelumnya.
Silahkan
kunjungi kami di :
Saat ini Bapak Hermawan GS aktif sebagai Nara
Sumber tetap di Radio Gaya 93,6 FM Setiap
hari kamis pagi Program
Live Talk Show Interactive
Jam 07.00 - 08.00 WIB “
MOTIVASI & PROVOKASI “
jam 08.00 - 09.00 WIB “
LIVE THERAPY & KONSULTASI “
Atau juga bisa melalui Live Streaming di www.936gayafm.com
0 komentar:
Posting Komentar